Senin, 15 Agustus 2011

GALERI FOTO : ALAT-ALAT KEDOKTERAN ZAMAN DULU YANG MENYERAMKAN


1. Tobacco Enema (1750-1810):

Dipergunakan pertama kali dalam hal medis untuk memasukkan asap melalui anus/dubur, alat ini digunakan terhadap para korban tenggelam. Dengan memasukkan asap tembakau melalui anus/dubur, maka dipercaya bahwa korban tenggelam tersebut dapat kembali bernafas setelah pingsan akibat tenggelam.







2. Artificial Leech (1840):
Dipergunakan untuk pengobatan penyakit mata dan telinga












3. Double Guillotine (1860):
Dipergunakan untuk mencabut amandel.











4. Screw "Gag" (1880-1910):
Dipergunakan untuk membuka paksa mulut pasien












5. Saw (1830-60):
Gergaji yang dipergunakan untuk menggergaji luka yang dianggap telah lemah untuk di operasi










6. Backward "Scissors (1500):
Gergaji ini dipergunakan untuk melakukan operasi untuk amputasi

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Visitors

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Hosted Desktops